ITB


Bingung dan juga galau.
Ya, kalau masih awal kelas XII masih mudah bermimpi,mau kuliah dimana? UI, ITB, UGM, semua jenis universitas terbaik di Indonesia dengan mudah meluncur dari mulut kita jika ingin menjawab pertanyaan tersebut.Tapi sekarang, saat sudah mendekati ujian nasional dan segala jenis tes masuk perguruan tinggi, nyali muat ciut, takut melihat banyaknya saingan yang datang dari seluruh indonesia.Gue sendiri takut,takut memilih universitas terbaik yang ada di Indonesia. Dari kelas XII gue bermpimpi masuk FTTM ITB ( Fakultas Tehnik Pertambangan dan Perminyakan )


, tapi gue rasa,gue urung ambil itu. Kuliah di ITB berarti mengocek kantong sanggggaaaat dalam. Saat gue lagi posting tulisan ini, gue buka website ITB, berharap BPPM yang diwajibkan ITB bisa berubah, ternyata nyatanya masih Rp 55.000.000,00. Harga yang cukup mahal, setahu gue,biaya ini dulu kalau lewat SNMPTN hanya berkisar 10 juta, dan minimal Rp 55.000.000,00 itu untuk jalur USM, kenapa saat pemerintah hapuskan ujian lewat USM, biaya SNMPTN melambung tinggi ke langit?
Gue inget, saat ada acara CIKAMPEX ( CIJANTUNG KAMPUS EXPO )saat bulan Januari lalu,saat alumni sekolah gue mempresentasikan tentang ITB, kita berdecak kagum, melihatbetapa unggulnya ITB dibandingkan universitas lainnya. Citra ITB sepertinya memang sudah terkenal dengan Universitas Terbaik, bukan hanya pendidikannya, tapi juga dengan biaya masuknya, bahkan saat mantan Ketua OSIS SMAN 39 ini berkata bahwa dia kuliah di SBM (Sekolah Bisnis Manajemen) ITB, hampir semua nyeletuk ," MAHHHAAAALLL."
Tapi, kakak kelas gue ngomong," Kan USM udah dihapus, cuma SNMPTN!"
Tapi nyatanya, USM memang dihapuskan, CUMA dihapus!! Biaya kuliah tetap mahal!
Beasiswa memang banyak mereka tawarkan, tapi jika sudah melihat harga masuk UNIVERSITAS NEGERI saja tinggi, pasti akan ada banyak biaya lain yang juga tinggi saat kuliah. Mungkin kelak, di Indonesia, pendidikan hanya untuk orang berduit, bukan untuk orang yang ingin BERILMU!!
Read On

KULIAH DI KANADA



“ Mau kuliah dimana?”
Pertanyaan yang sering sekali aku dengar saat aku sudah duduk di kelas XII. Ada banyak tempat kuliah yang semua orang inginkan, termasuk kuliah di luar negeri. Indonesia punya banyak Universitas unggulan, tapi kuliah di luar negeri pun salah satu impian semua pelajar. Ada banyak negara yang sering menjadi pilihan para pelajar, contohnya Jepang, Amerika, Australia, Singapura, Malaysia bahkan Kanada. Tapi, kita tak pernah tahu bagaimana cara kuliah disana. kita lihat sedikit informasi yang berhasil aku temukan mengapa kuliah di Kanada?
Kita kenal dulu Kanada, negara terbesar kedua di dunia, tapi dengan jumlah penduduk yang sangat sedikit, karena hal ini, pemerintahan Kanada membuat sebuah peraturan, bahwa pendidikan adalah tanggung jawab provinsi masing – masing. Bukan hanya pemerintah yang sangat mengutamakan pendidikan, tapi juga seluruh warga negara Kanada, tak heran jika beberap Universitas di Kanada mendapat Top Rank di dunia, sebut saja University of Toronto dan McGill University, dua universitas terbaik dunia yang berada di Kanada. Tapi, tak semua warga dunia tahu hal ini, termasuk para pelajar Indonesia, bahkan berdasarkan hasil survey tingkat minat pelajar Indonesia melanjutkan study ke Kanada sangat kecil. Pertanyaannya kenapa hal ini terjadi ? Padahal PBB dan Unit Inteligen Ekonomi mengakui bahwa Kanada adalah salah satu tempat terbaik untuk tinggal. Ternyata, penyebab minimnya pelajar Indonesia melanjutkan study ke Kanada adalah karena informasi yang di dapatkan oleh pelajar Indonesia pun juga sangat minim.
Ada banyak cara untuk mendapatkan informasi mengenai kuliah di Kanada. Sekarang saja sudah ada perwakilan resmi dari Universitas, perguruan tinggi, dan lembaga pendidikan di Kanada yang bernama CESI ( Canadian Education Services International ) dan memiliki kantor pusat di Canada Educational Organization Limited ( CEO Ltd. ). Dari namanya saja kita bisa tahu, organisasi ini menawarkan pelayanan berkualitas untuk calon pelajar melanjutkan study nya ke Kanada. Bahkan organisasi yang berada di Indonesia ini pun memiliki beberapa program unggulan untuk mengenalkan kurikulum pendidikan di Kanada yang sudah diakui dunia Internasional.
Kanada punya pendidikan bertaraf internasional, bukan hanya pendidikan nomor yang satu yang negara besar ini tawarkan tapi juga banyak fasilitas lainnya sehingga kita tak akan ragu melanjutkan study kita jauh – jauh dari orang tua.
1.       Negara terbaik
Kenapa? Karena Kanada sudah diakui dunia sebagai tempat tinggal terbaik di dunia. Akses pendidikan terbaik, bahkan Kanada memiliki sistem Universal Health Care ) kepada seluruh warga Kanada, termasuk orang asing yang terdaftar resmi. Kota – kota terbesar di Kanada seperti Toronto pun menawarkan pekerjaan yang juga bertaraf dunia. Penduduk Kanada pun terkenal dengan taraf hidup yang cukup memadai.
2.       Lingkungan terbaik
Banyak pendatang berada di Kanada, oleh karena itupun, di Kanada sering terjadi festival kebudayaan negara apapun. Di Kanada pun kita tak akan kesulitan mencari perkumpulan pelajar Indonesia ataupun perkumpulan negara lainnya, karena perkumpulan seperti ini sudah banyak berdiri.
3.       Wisata yang indah
Bagi anda pelajar yang hobi traveling, Kanada pun menawarkan banyak tempat wisata terbaik.
4.       Hi – Tech
Telekomunikasi, transportasi, dan teknologi lainnya di Kanada pun terus melaju dengan cepat menjadi negara dengan tingkat teknologi tertinggi seperti Amerika. Kanada pun diakui negera pertama yang memasang internet di sekolah.
5.       TEMPAT TERBAIK BELAJAR
Warga Kanada terkenal ramah dan damai karena berdasarkan penelitian tingkat kejahatan dan pembunuhan di Kanada terus menurun, bahkan senjata api pun dilarang dengan ketat. Jadi orang tua tak perlu khawatir mengirim sang anak.
6.       Biaya Hidup
Biaya hidup dan pendidikan di Kanada pun digolongkan lebih rendah daripada di Amerika dan Australia. Dari informasi yang saya dapat, Kanada membutuhkan biaya pendidikan berkisar C$10,000 – C$20,000 dan biaya hidup C$1,200 per bulan, dibanding dengan Australia yang bisa menghabiskan US$29,000 per tahun, negara tetangga Kanada, Amerika pun membutuhkan biaya berkisar US$ 33,000 per tahun. Jika kita pintar, Kanadapun punya beasiswa yang bisa kita dapatkan..
               
Masih ragu memprioritaskan Kanada sebagai tempat untuk kuliah?
Read On

Wisata di Kanada

Punya hobi jalan-jalan ke luar negeri, traveling, berkemah, atau suka kegiatan yang menantang di tempat baru, jika jawabannya memang ya, Kanada menawarkan banayk tempat wisata menarik
1.    Algonquin Provincial Park

Negara terbesar nomor dua dunia ini terkenal dengan perairannya, jika ingin mencoba sebuah wilayah yang memiliki ribuan danau, daerah Ontario merupakan pilihan tempatterbaik. Kawasan dengan 1000 ini merupakan tempat yamg tepat untuk berkano dan berkemah di alam bebas. Bahkan,jika anda seorang fotografer,ada ratusan jenis burung yang bias menjadi objek foto terbaik.

2.    Banff National Park



Jika di Indonesia anggota pramuka dan pencinta alam hanya merasakan berkemah di tempat tropis, Banff National Park menawarkan sesuatu yang berbeda. Sebuah tempat wisata dan berkemah terbaik di dunia ini memiliki area tersendiri untuk mendirikan tenda dan berkumpul dengan banyak orang yang tak kita kenal. Albertapun menyuguhkan Danau Loise yang sudah terbukti keindahannya. Danau Louise dikelilingi pergunungan berlapis salju dan lereng-lereng yang menakjubkan, jika disiang hari anda telah puas menelusuri semua keindahan dan merasakan dingin yang memuncak, bersenang-senang bersama teman-teman dengan ditemani hangat api unggun adalah sebuah pilihan terbaik. 

3.Prince Edward Island National Park






Pulau ini adalah salah satu pulau terindah di dunia dengan hamparan pasir putih kemerahan yang memukau. Daerah ini juga terkenal dengan tanah pertanian yang cukup subur. Pulau inipun menawarkan sesuatu yang berbeda dengan wisata lain, jika ingin menikmati banyak spesies angsa dan bebek, Prince Edward Island National Park ini harus masuk dalam salah satuagenda berlibur ke Kanada. Taman Malfpeque di pulau ini juga indah dengan kebun bunga.

4. Riding Mountain National Park

Tempat wisata di Kanada seakan terkenal dengan berbagai jenis spesies burung. Riding Mountain National Park adalah salah satu cagar alam burung  yang dapat memanjankan telinga dengan kicauan burung yang bersahutan. bagi anda pencinta burung dan hutan, lokasi yang sangat tepat untuk melihat beranekaragam keindahan disini.

5. Pacific Rim National Park


Taman Nasional Kanada ini adalah tempat wisata bagi para pencinta laut dan olahraga surfing.Jika anda telah mencobanya, anda akan   merasakan surfing dengan gelombang besar dan wisata kehidupan laut. Lagi-lagi daerah inipun menyuguhkan kicauan burung yang indah.wisata hutan tropispun tempat menakjubkan untuk sekedar berkemah dan memancing ikan.
Read On

Kamis, 24 Februari 2011

ITB


Bingung dan juga galau.
Ya, kalau masih awal kelas XII masih mudah bermimpi,mau kuliah dimana? UI, ITB, UGM, semua jenis universitas terbaik di Indonesia dengan mudah meluncur dari mulut kita jika ingin menjawab pertanyaan tersebut.Tapi sekarang, saat sudah mendekati ujian nasional dan segala jenis tes masuk perguruan tinggi, nyali muat ciut, takut melihat banyaknya saingan yang datang dari seluruh indonesia.Gue sendiri takut,takut memilih universitas terbaik yang ada di Indonesia. Dari kelas XII gue bermpimpi masuk FTTM ITB ( Fakultas Tehnik Pertambangan dan Perminyakan )


, tapi gue rasa,gue urung ambil itu. Kuliah di ITB berarti mengocek kantong sanggggaaaat dalam. Saat gue lagi posting tulisan ini, gue buka website ITB, berharap BPPM yang diwajibkan ITB bisa berubah, ternyata nyatanya masih Rp 55.000.000,00. Harga yang cukup mahal, setahu gue,biaya ini dulu kalau lewat SNMPTN hanya berkisar 10 juta, dan minimal Rp 55.000.000,00 itu untuk jalur USM, kenapa saat pemerintah hapuskan ujian lewat USM, biaya SNMPTN melambung tinggi ke langit?
Gue inget, saat ada acara CIKAMPEX ( CIJANTUNG KAMPUS EXPO )saat bulan Januari lalu,saat alumni sekolah gue mempresentasikan tentang ITB, kita berdecak kagum, melihatbetapa unggulnya ITB dibandingkan universitas lainnya. Citra ITB sepertinya memang sudah terkenal dengan Universitas Terbaik, bukan hanya pendidikannya, tapi juga dengan biaya masuknya, bahkan saat mantan Ketua OSIS SMAN 39 ini berkata bahwa dia kuliah di SBM (Sekolah Bisnis Manajemen) ITB, hampir semua nyeletuk ," MAHHHAAAALLL."
Tapi, kakak kelas gue ngomong," Kan USM udah dihapus, cuma SNMPTN!"
Tapi nyatanya, USM memang dihapuskan, CUMA dihapus!! Biaya kuliah tetap mahal!
Beasiswa memang banyak mereka tawarkan, tapi jika sudah melihat harga masuk UNIVERSITAS NEGERI saja tinggi, pasti akan ada banyak biaya lain yang juga tinggi saat kuliah. Mungkin kelak, di Indonesia, pendidikan hanya untuk orang berduit, bukan untuk orang yang ingin BERILMU!!

Senin, 21 Februari 2011

KULIAH DI KANADA



“ Mau kuliah dimana?”
Pertanyaan yang sering sekali aku dengar saat aku sudah duduk di kelas XII. Ada banyak tempat kuliah yang semua orang inginkan, termasuk kuliah di luar negeri. Indonesia punya banyak Universitas unggulan, tapi kuliah di luar negeri pun salah satu impian semua pelajar. Ada banyak negara yang sering menjadi pilihan para pelajar, contohnya Jepang, Amerika, Australia, Singapura, Malaysia bahkan Kanada. Tapi, kita tak pernah tahu bagaimana cara kuliah disana. kita lihat sedikit informasi yang berhasil aku temukan mengapa kuliah di Kanada?
Kita kenal dulu Kanada, negara terbesar kedua di dunia, tapi dengan jumlah penduduk yang sangat sedikit, karena hal ini, pemerintahan Kanada membuat sebuah peraturan, bahwa pendidikan adalah tanggung jawab provinsi masing – masing. Bukan hanya pemerintah yang sangat mengutamakan pendidikan, tapi juga seluruh warga negara Kanada, tak heran jika beberap Universitas di Kanada mendapat Top Rank di dunia, sebut saja University of Toronto dan McGill University, dua universitas terbaik dunia yang berada di Kanada. Tapi, tak semua warga dunia tahu hal ini, termasuk para pelajar Indonesia, bahkan berdasarkan hasil survey tingkat minat pelajar Indonesia melanjutkan study ke Kanada sangat kecil. Pertanyaannya kenapa hal ini terjadi ? Padahal PBB dan Unit Inteligen Ekonomi mengakui bahwa Kanada adalah salah satu tempat terbaik untuk tinggal. Ternyata, penyebab minimnya pelajar Indonesia melanjutkan study ke Kanada adalah karena informasi yang di dapatkan oleh pelajar Indonesia pun juga sangat minim.
Ada banyak cara untuk mendapatkan informasi mengenai kuliah di Kanada. Sekarang saja sudah ada perwakilan resmi dari Universitas, perguruan tinggi, dan lembaga pendidikan di Kanada yang bernama CESI ( Canadian Education Services International ) dan memiliki kantor pusat di Canada Educational Organization Limited ( CEO Ltd. ). Dari namanya saja kita bisa tahu, organisasi ini menawarkan pelayanan berkualitas untuk calon pelajar melanjutkan study nya ke Kanada. Bahkan organisasi yang berada di Indonesia ini pun memiliki beberapa program unggulan untuk mengenalkan kurikulum pendidikan di Kanada yang sudah diakui dunia Internasional.
Kanada punya pendidikan bertaraf internasional, bukan hanya pendidikan nomor yang satu yang negara besar ini tawarkan tapi juga banyak fasilitas lainnya sehingga kita tak akan ragu melanjutkan study kita jauh – jauh dari orang tua.
1.       Negara terbaik
Kenapa? Karena Kanada sudah diakui dunia sebagai tempat tinggal terbaik di dunia. Akses pendidikan terbaik, bahkan Kanada memiliki sistem Universal Health Care ) kepada seluruh warga Kanada, termasuk orang asing yang terdaftar resmi. Kota – kota terbesar di Kanada seperti Toronto pun menawarkan pekerjaan yang juga bertaraf dunia. Penduduk Kanada pun terkenal dengan taraf hidup yang cukup memadai.
2.       Lingkungan terbaik
Banyak pendatang berada di Kanada, oleh karena itupun, di Kanada sering terjadi festival kebudayaan negara apapun. Di Kanada pun kita tak akan kesulitan mencari perkumpulan pelajar Indonesia ataupun perkumpulan negara lainnya, karena perkumpulan seperti ini sudah banyak berdiri.
3.       Wisata yang indah
Bagi anda pelajar yang hobi traveling, Kanada pun menawarkan banyak tempat wisata terbaik.
4.       Hi – Tech
Telekomunikasi, transportasi, dan teknologi lainnya di Kanada pun terus melaju dengan cepat menjadi negara dengan tingkat teknologi tertinggi seperti Amerika. Kanada pun diakui negera pertama yang memasang internet di sekolah.
5.       TEMPAT TERBAIK BELAJAR
Warga Kanada terkenal ramah dan damai karena berdasarkan penelitian tingkat kejahatan dan pembunuhan di Kanada terus menurun, bahkan senjata api pun dilarang dengan ketat. Jadi orang tua tak perlu khawatir mengirim sang anak.
6.       Biaya Hidup
Biaya hidup dan pendidikan di Kanada pun digolongkan lebih rendah daripada di Amerika dan Australia. Dari informasi yang saya dapat, Kanada membutuhkan biaya pendidikan berkisar C$10,000 – C$20,000 dan biaya hidup C$1,200 per bulan, dibanding dengan Australia yang bisa menghabiskan US$29,000 per tahun, negara tetangga Kanada, Amerika pun membutuhkan biaya berkisar US$ 33,000 per tahun. Jika kita pintar, Kanadapun punya beasiswa yang bisa kita dapatkan..
               
Masih ragu memprioritaskan Kanada sebagai tempat untuk kuliah?

Rabu, 16 Februari 2011

Wisata di Kanada

Punya hobi jalan-jalan ke luar negeri, traveling, berkemah, atau suka kegiatan yang menantang di tempat baru, jika jawabannya memang ya, Kanada menawarkan banayk tempat wisata menarik
1.    Algonquin Provincial Park

Negara terbesar nomor dua dunia ini terkenal dengan perairannya, jika ingin mencoba sebuah wilayah yang memiliki ribuan danau, daerah Ontario merupakan pilihan tempatterbaik. Kawasan dengan 1000 ini merupakan tempat yamg tepat untuk berkano dan berkemah di alam bebas. Bahkan,jika anda seorang fotografer,ada ratusan jenis burung yang bias menjadi objek foto terbaik.

2.    Banff National Park



Jika di Indonesia anggota pramuka dan pencinta alam hanya merasakan berkemah di tempat tropis, Banff National Park menawarkan sesuatu yang berbeda. Sebuah tempat wisata dan berkemah terbaik di dunia ini memiliki area tersendiri untuk mendirikan tenda dan berkumpul dengan banyak orang yang tak kita kenal. Albertapun menyuguhkan Danau Loise yang sudah terbukti keindahannya. Danau Louise dikelilingi pergunungan berlapis salju dan lereng-lereng yang menakjubkan, jika disiang hari anda telah puas menelusuri semua keindahan dan merasakan dingin yang memuncak, bersenang-senang bersama teman-teman dengan ditemani hangat api unggun adalah sebuah pilihan terbaik. 

3.Prince Edward Island National Park






Pulau ini adalah salah satu pulau terindah di dunia dengan hamparan pasir putih kemerahan yang memukau. Daerah ini juga terkenal dengan tanah pertanian yang cukup subur. Pulau inipun menawarkan sesuatu yang berbeda dengan wisata lain, jika ingin menikmati banyak spesies angsa dan bebek, Prince Edward Island National Park ini harus masuk dalam salah satuagenda berlibur ke Kanada. Taman Malfpeque di pulau ini juga indah dengan kebun bunga.

4. Riding Mountain National Park

Tempat wisata di Kanada seakan terkenal dengan berbagai jenis spesies burung. Riding Mountain National Park adalah salah satu cagar alam burung  yang dapat memanjankan telinga dengan kicauan burung yang bersahutan. bagi anda pencinta burung dan hutan, lokasi yang sangat tepat untuk melihat beranekaragam keindahan disini.

5. Pacific Rim National Park


Taman Nasional Kanada ini adalah tempat wisata bagi para pencinta laut dan olahraga surfing.Jika anda telah mencobanya, anda akan   merasakan surfing dengan gelombang besar dan wisata kehidupan laut. Lagi-lagi daerah inipun menyuguhkan kicauan burung yang indah.wisata hutan tropispun tempat menakjubkan untuk sekedar berkemah dan memancing ikan.

Followers

Pages

Infos

Diberdayakan oleh Blogger.

LOMBA BLOG 2011

LOMBA BLOG 2011
CESI

Postingan Populer

About Me

Foto Saya
Generasi Muda Indonesia
Punya mimpi kuliah di ITB di Fakultas Tehnik Pertambangan Perminyakan
Lihat profil lengkapku

Pengunjung

Update